UPACARA PERKAWINAN ADAT DAYAK KALIMANTAN BARAT KENDAYAN, KALIMANTAN BARAT.
Secara umum, adat perkawinan orang dayak kenayan dimulai dengan dipinang dan diakhiri dengan membongkar tengkalang (barang bawaan ) adat perkawinan suku dayak kendayan melarang perkawinan dua orang yang masih terikat keluarga.
1. asal usul
suku dayak kendayan atau dayak kenayan tinggal berkelompok di pedalaman kalimantan barat. hingga kini, suku ini masih berusaha melastarikan tradisi leluhur, slah satunya adalah adat perkawinan.
2. waktu dan tempat pelaksanaan
upacar adat perkawinan orang dayak kenayan biasanya digekar dari pagi sampai malam hari, bahkanb hingga ke esok harinya lagi. pelaksanaan upacara di pusatkan di rumah pengantin perempuan . meskipun demikian, di rumah pengantin laki-laki biasanya juga di gelar.,
3 pemimpim dan peserta upacara
upacara adat perkawinan dayak kenayan di pimpin seorang patone , yakni perantara yang dipilih dan di utus oleh waris pihak laki-laki.
4. peralatan dan bahan
peralatan dan bahan upacara perkawinan adat dayak kenayan tergantung pada model perkawinan. akan tetapi umumnya peralatan dan bhan di perlukan adalah
*kue tumpik
*babi
*nasi pulut
*uang logam
*pakaian laki-laki sehari
*kain tenun
Tidak ada komentar:
Posting Komentar